Saturday, May 6, 2017

Inilah 5 Pemain Yang Akan Samai Ketajaman Messi Dan Ronaldo

Ketajaman Leonel Messi dan Cristian Ronaldo tidak perlu di ragukan lagi, Messi dan Ronaldo adalah mesin gol bagi klub dan timnas yang mereka bela. Mereka adalah dua pemain terbaik dunia saat ini, berbagai prestasi individu, bersama klub dan timnas telah banyak mereka raih. Sampai saat ini ketajaman Messi dan Ronaldo belum bisa tertandingi, tetapi tidak menutup kemungkinan suatu saat ada pemain yang akan melampaui ketajaman mereka. 

Inillah 5 pemain yang mungkin dapat menyamai ketajamn Messi dan Ronaldo : 

5. Gonzalo Higuain




Gonzalo Gerardo HiguaĆ­n adalah seorang pemain sepak bola berkebangsaan Argentina yang sekarang ini bermain di klub Juventus. Dia berposisi sebagai penyerang tengah, Higuain adalah striker tersubur di Serie A, tercatat musim lalu saat Higuain bermain untuk Napoli, ia mengoleksi 36 gol dan menjadikan Higuain top score Serie A musim 2015-2016.

Selanjutnya:

4. Pierre Emerick Aubameyang

Pierre-Emerick Aubameyang adalah pemain sepak bola profesional yang bermain sebagai striker untuk tim Bundesliga Jerman Borussia Dortmund...

Related Posts

Inilah 5 Pemain Yang Akan Samai Ketajaman Messi Dan Ronaldo
4/ 5
Oleh