One season wonder, itulah julukan yang sedianya ingin dihindari tiap pemain dari satu musim ke musim berikutnya. Seorang pemain bisa tampil bak kesurupan dewa pencetak gol melalui rentetan golnya di satu musim, tapi, tiba-tiba melempem di musim berikutnya.
Hal itulah yang dialami tujuh pemain di bawah ini. Mereka menggila di satu musim, namun melempem di musim berikutnya...
7. Andy Carroll
Mengenakan nomor punggung 9 legendaris di Newcastle United yang pernah dikenakan Malcom Macdonald dan Alan Shearer, Carroll diyakini akan jadi striker masa depan Timnas Inggris. Di musim 2010/11 ia mencetak total 19 gol dan 17 di antaranya tercipta di Premier League.
Liverpool pun kepincut dengannya dan mendatangkan Carroll pada 2011 dengan rekor transfer klub. Namun, yang didapat The Reds justru penampilan kelas medioker, Carroll gagal melanjutkan performa gemilangnya bersama Newcastle dan akhirnya dijual ke West Ham United pada 2013.
6. Michu
Anda familiar dengan namanya? Sudah seharusnya, karena Michu sempat menjadi buah bibir pembicaraan ketika bermain untuk Swansea City di musim...
Sumber: id.ucnews.ucweb.com
Baca Juga:
Video Pernikahan Lionel Messi
7 Pemain One Season Wonder yang Gagal Bersinar di Musim Berikutnya
4/
5
Oleh
Inspire